Pergantian Susunan Dewan Komisaris dan Direksi Perusahaan
Berdasarkan keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) tanggal 31 Oktober 2023 yang telah mendapatkan pengesahan dari Menkumham tanggal 26 Desember 2023 telah terjadi pergantian dalam jajaran baik Dewan Komisaris maupun Direksi. Komisaris Utama yang tadinya dipegang oleh Ibu Musjwirah Jusuf Kalla kemudian dipegang oleh Bapak Langlang Wilangkoro, sedangkan…